Berlangsung di gedung Sasana Krida Kantor Gubernur Provinsi Papua berlangsung acara HUT Ke-59 Kodam XVII Cendrawasih Papua.
- Peduli Pendidikan, Otniel Deda Serahkan Bantuan Buku Dan Alat Tulis Kepada SMP YPPK Paulus Abepura
- Otniel Deda : MDF Mampu Menawarkan Konsep Visi Misi Pembangun Papua Kedepannya
- Kekuatan Baru, HPP Resmi Deklarasikan Sebagai OKP Lokal Di Tanah Papua, Ini Perannya!
Baca Juga
"Kami hadir mengucapkan selamat atas 59 tahun telah berdirinya Kodam XVII Cenderawasih di tanah Papua."
Demikian hal itu disampaikan, Otniel Deda (Ode) mewakili Ketua KNPI Papua dibawah kepemimpinan, Alberto Gonzales Wanimbo usai menghadiri perayaan HUT ke-59 Tahun Kodam Cenderawasih di Jayapura, Selasa (18/5).
Otniel juga menyampaikan pesan kepada pihak TNI khususnya yang bertugas di Tanah Papua.
"Semoga TNI dapat menjadi panutan dan pelindung bagi masyarakat khususnya di Papua serta dapat mewujudkan Papua Bersih, Aman, Damai dan Rakyat yang Sejahtera," ujar Ode
Diketahui HUT Koda Cenderawasih tersebut difasilitasi oleh Gubernur Papua, Lukas Enembe bertempat di gedung Sasana Krida Kantor Gubernur.
- Peduli Pendidikan, Otniel Deda Serahkan Bantuan Buku Dan Alat Tulis Kepada SMP YPPK Paulus Abepura
- Otniel Deda : MDF Mampu Menawarkan Konsep Visi Misi Pembangun Papua Kedepannya
- Kekuatan Baru, HPP Resmi Deklarasikan Sebagai OKP Lokal Di Tanah Papua, Ini Perannya!