Penjabat Bupati Mappi, Michael R. Gomar S.STP, M. Si memimpin rapat panitia Natal bersama Kabupaten Mappi, yang berlangsung di Pendopo, Rabu (14/12/2022).
- Gazali Husin Renngiwur Apresiasi Kepada YW Atas Kepercayaan Diberikan Kepada GP Ansor Papua
- Antisipasi Aksi PRP 10 Mei, Kapolresta Jayapura Kota Turunkan 1.000 Personil Gabungan
- Program Desa Cantik di Boven Digoel Diharapkan Dapat Meningkatkan Pemahaman Tentang Data
Baca Juga
PJ Bupati dalam arahannya mengajak semua panitia untuk solid dalam bekerja agar Natal bersama tersebut bisa berjalan dengan lancar.
Kata PJ Bupati, Natal bersama Pemkab Mappi akan dilaksanakan tanggal 29 Desember yang berlangsung di GOR Kepi. Dalam natal bersama ini melibatkan seluruh masyarakat di Kabupaten Mappi
PJ Bupati menambahkan, usai perayaan natal bersama akan dilaksanakan acara hiburan dengan mendatangkan penyelanyi legendaris asli Papua yakni, Edo kondologit.
Hadir dalam rapat tersebut PJ Bupati Mappi, Michael R. Gomar S.STP, M.Si, Kapolres Mappi, tokoh agama, tokoh perempuan, tokoh pemuda, perwakilan raider 600/Modang serta sejumlah kepala OPD. (***MPI)
- Dandim Boven Digoel Hadiri Ibadah Natal dan Berikan Bingkisan kepada Masyarakat
- Danrem 174/ATW Brigjen TNI Wempi Ramandae Kunker di Kodim 1711/BVD
- Pengurus Ranting 1 Ayamaru Gelar Rapat Perdana Bahas Program Kerja