Kepala Kelurahan Samkai, Amelia Ester Padwa bersama Babinkamtibnas, Babinsa Samkai dan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) resmi menutup akses masuk Pantai Lampu Satu yang biasanya ramai pengunjung, Sabtu (25/4)
- Temui LaNyalla, PPI Dunia Urai 7 Pernyataan SIkap tentang Darurat Seksual
- Korem 174/Anim Ti Waninggap Terus Lakukan Sosialisasi Pencegahan Covid-19
- Jaga Kebugaran, Pangdam Cenderawasih Gowes 110 KM di Kota Jayapura
Baca Juga
Hal ini dilakukan mengingat jumlah pasien Covid-19 di Kabupaten Merauke meningkat sehingga langkah ini diambil demi pencegahan.
Kepala Kelurahan Samkai, Amelia Ester Padwa mengemukakan penutupan ini dilakukan atas kesepakatan bersama mengingat masih banyak masyarakat yang belum memiliki kesadaran yang baik.
"Ya, kita semua mau Papua aman dari Covid-19 jadi ini langkah yang kami pikir bagian dari pencegahan sebab masih banyak masyarakat belum punya kesadaran" Ungkapnya kepada Reporter RMOL Papua, Sabtu (25/4).
Penutupan akses masuk Lampu Satu menurutnya sampai dengan benar-benar Merauke dinyatakan aman dari Covid-19 sehinga benar-benar memutus mata rantai penularan.
"Rencana sampai dengan benar-benar dinyatakan aman baru kami buka kembali sehingga benar-benar memutus mata rantai penularan" Pungkasnya
- Vaksin Booster Jadi Syarat Mudik Lebaran, Menkes: Karena Wapres Sudah Tiga Kali Divaksin
- TNI Selamatkan Nyawa Dua Anak Papua, Steve Mara: Pemerintah Harus Beri Penghargaan
- Jenderal Listyo Sigit Jenguk Sinta Aulia, DPP LPPI: Bukti Pemipun yang Peka Persoalan Masyarakat