Bupati Merauke Romanus Mbaraka melepaskan anak putra putri Marind penerima Beasiswa yang akan berangkat melanjutkan study ke Amerika Serikat dan Rusia. Selasa (20/12)
- Terancam Punah Ikan Pari Gergaji Terkonfirmasi Ada di Laut Papua Selatan
- Pimpin Sidang Parade, Danrem 174 Merauke Seleksi Calon Taruna Geratis
- Sengketa Pemilik Lahan, Ruang Kelas SMP Al-Ma'Arif NU Merauke di Palang
Baca Juga
Kegiatan pelepasan para pelajar tersebut hadiri oleh Sambuel Tabuni selalu Direktur Papua Language Institute (PLI) yang selama ini bekerjasama dengan Pemda Merauke untuk mempersiapkan Putra Putri Marind yang akan segera berangkat ke Rusia dan Amerika.
Namun ada pemadangan yang tidak biasa, yaitu pada saat Bupati Merauke Romanus Mbaraka akan melakukan pidato, tiba-tiba dirinya terdiam dan menitihkan air mata.
“Saya pesan singkat saja, kalian sekolah.” Ujarnya mengawali pidato, sebelum terdiam dan kemudian kembali menitihkan air mata.
Tangis Bupati Merauke kemudian membuat haru seisi ruangan, disertai dengan tangis haru putra putri Marind penerima beasiswa yang berada di ruangan tersebut.
Rekaman moment haru pelepasan para penerima beasiswa Amerika dan Rusia tersebut dapat dilihat pada video deskriosi berita ini.
- Kampung Waninggap Kay Terima Bantuan Alat Pengering Padi dari Program Matching Fund 2023 Unmus dan Dinas PMK Merauke
- TSE GROUP IKUT BERPERAN MEMBANGUN SMART GENERATION
- PT. BERKAT CIPTA ABADI BANGUN SD NEGERI KIGORUN DI KABUPATEN MERAUKE