Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Merauke, Romanus Mbaraka dan H. Riduwan tiba di Kabupaten Merauke setelah dilantik pada rabu (3/3) di gedung negara Provinsi Papua. Jumat (5/3)
- KPK Menyambut Baik Inisiatif JMSI, ikut Kampanyekan Pemberantasan Korupsi di Tanah Air.
- Bawaslu Pastikan Seleksi Anggota Tingkat Daerah Pertimbangkan Keterwakilan Perempuan hingga Putra Daerah
- Ketua KKM Resmi Melantik, Ikatan Wanita Maros Dan Pemuda Maros Kota Jayapura Dan Ini Pesan Ketua Dalam RAKERDA.
Baca Juga
Kehadiran pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Merake ini disambut oleh ratusan masyarakat Merauje yang berantusias menyambut pemimpin mereka yang baru saja dilantik ini.
Terlihat beberapa penari menggunakan pakaian adat telah disiapkan untuk menyambut kehadiran Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Merauke ini.
Romanus Mbaraka yang baru saja tiba turun dari pesawat dikejutkan dengan kehadiram ratusan simpatisan yang telah menunggunya di depan pintu lobby ruang VIP Bandar Udara Merauke.
"Saya berterimakasih teman-teman telah bersedia untuk menyambut saya dan H. Riduwan, namun karena ini kondisi Covid-19 jadi kita sebenarnya tidak diperkenankan untuk berkumpul dalam jumlah banyak seperti ini." Ucapnya
Sehingga menyikapi hal tersebut dirinya meminta para simpasian yang hadir untuk kembali.
"Bukan saya lupa, tapi kita harus bersama-sama hargai kondisi ini, maka mari kita berdoa berdasarkan keyakinan masing-masing dan kembali ke rumah." Jelasnya.
- Permendag 6/2022 Belum Efektif, Minyak Curah di Pasar Tradisional Masih Rp 17 Ribu per Liter
- Aksi Protes Aliansi Masyarakat Warnai Jalannya Pleno MRP
- KPU Tetap Gelar Debat Cakada di Wilayah Kotak Kosong