Bakal Calon Bupati Merauke Fransiskus Xaverius Sirfefa, SIP. Atau biasa di sapa Kaks FXS menggelar acara tatap muka bersama seluruh simpatisan Kelurahan Karang Indah di jln. Maluku Merauke, Papua Selatan (26/8).
- Konsistensi AKBP Untung Sangaji Dalam Pelatihan Usaha Kecil Menengah di Merauke
- Pemprov Papua Luncurkan Aplikasi TTD Digital, Guna Mempermudah Pengurusan Dokumen Pegawai
- Personel Satgas Yonif RK 111/KB Meriahkan HUT Kemerdekaan RI Ke -78 Di Boven Digoel Papua Selatan
Baca Juga
Kedatangn Kaks FXS di sambut meriah dengan pukulan tifa dan tarian - tarian adat Marind, serta dihadiri masyarakat yang ingin melihat langsung dan mendukung Kaks FXS di pemilihan bupati 2024.
Dilihat dari banyaknya jumlah simpatisan pendukung yang datang dalam sesi tatap muka, kepada Rmol Papua Kaks FXS menceritakan persiapannya yang sudah samgat matang dan terstruktur mulai dari tahun 2020 ia bersama timnya sudah bergerak untuk mencari suara dari setiap kelurahan sampai ke kampung - kampung hingga sampai pelosok.
Kaks FXS juga selalu ingatkan kepada teman teman relawan dan simpatisan untuk tidak memberi janji kepada masyarakat, jangan pernah paksa orang untuk ikut mendukung tetapi sampaikan saja apa adanya karena yang ditawarkan adalah program konsep modern dan jaminan kepada masyarakat apabila terpilih menjadi bupati Merauke, Pungkasnya.
- Proses Panjang Menuju Seleksi CAT di Mappi: Kisah Pengorbanan dan Harapan
- DPRK Boven Digoel Gelar Rapat Paripurna: Bahas Raperda dan Persiapan Pilkada
- Boven Digoel Menjadi Tuan Rumah Rakor Pilkada 2024 Se-Provinsi Papua Selatan