Potensi tanaman perkebunan terutama kelapa bulat di Kabupaten Merauke sangatlah tinggi. Kondisi iklim dan daerah yang datar, serta banyak dialiri sungai, sangat cocok pengembangan tanaman kelapa.
- Hasil Program Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 611/Awang Long Bersama Warga Papua Panen Raya Perdana
- Transformasi Hijau di Kampung Seed Agung: PT ACP Gerakkan Pertanian Kopi Berkelanjutan
- Pertumbuhan Ekonomi Kuartal I 2024 Papua Barat Daya Sebesar 4,40 Persen Hingga 5,20 Persen
Baca Juga
Hasil panen kelapa yang melimpah serta tingginya permintaan, membuat kelapa bulat banyak dilalulintaskan untuk dikirim. Kelapa bulat bernilai ekonomis, setiap bagiannya dapat dipergunakan.
Karantina Pertanian Merauke melakukan pemeriksaan kelapa bulat, untuk memastikan media pembawa terbebas dari OPTK.
"Sebanyak 45 ton kelapa bulat yang dimuat dalam 3 kontainer rencananya dikirim ke Surabaya. Secara fisik, kelapa bulat yang dikirim tidak pecah" ungkap Harry Soloman, Pemeriksa Karantina Tumbuhan.
- PT. MSG dan PT. Zoomlion Indonesia Heavy Industry Tandatangani MoU Penyediaan 200 Unit Alat Berat untuk Proyek Strategis Nasional di Papua Selatan
- Bupati Boven Digoel Didampingi Dandim 1711 dan Kapolres Hadiri Panen Raya di Asiki
- Kabar Baik, Bulog Kembali Beli Beras Dari Para Petani Merauke